Download POS UN dan USBN jenjang SD, SMP, SMA/k Tahun 2019

Salam hangat untuk kita semua!

Dunia pendidikan pada khususnya sudah dapat dipastikan sedang hangat-hangatnya mempersiapkan siswa-siswinya dalam menghapadi UN (ujian nasional) yang merupakan suatu agenda rutin setiap tahun. Disamping itu, pastinya kita semua para praktisi pendidikan menantikan edaran mengenai aturan yang mengatur kegiatan itu di tahun ini (2018) yaitu POS UN 2019 untuk SMP/MTs, SMA/MA, SMK resmi dari BSNP. 
Soal Ujian Nasional (UN ) 100 % dibuat oleh pusat. sedangkan untuk soal USBN terdiri dari pilihan ganda 90 persen dan uraian 10 persen. kuota soal USBN adalah 20-25 persen dikerjakan atau dibuat oleh pusat sedangakan sisanya di susun oleh masing-masing guru di satuan pendidikan yang dikoordinasikan oleh MGMP/KKG.

  1. pengertian 
  2. Peserta UN dan USBN : Hak dan Kewajiban peserta UN, Persyaratan dan Pendaftaran peserta UN.
  3. Penyelenggara dan Pelaksana UN dan USBN: Penyelenggaran dan pelaksana UN, Panitia UN tingkat Provinsi; Kabupaten; Satuan Pendidikan
  4. Bahan UN dan USBN : Kisi Kisi UN dan USBN, perangkat Soal, Penyiapan soal UN dan USBN, Penggandaan dan pendistribusian bahan UN dan USBN.
  5. Pelaksanaan UNBK( Ujian Nasional Berbasis Komputer) : Penyiapan sistem UNBK, Penetapan tim Teknis UNBK.  Penetapan sekolah UNBK, Penerapan berbagi sumber daya UNBK, Penetapan tim layanan bantuan, Kriterian dan persaratan Proktor, teknisi dan pengawas, Penetapan proktor teknisi dan pengawas UNBK, Pelatihan teknis pelaksanaan UNBK, Penyiapan teknis Sistem UNBK di sekolah, Prosedur pelaksanaan UNBK, Jadwal UNBK
  6. Pelaksanaan UNKP ( Ujian Nasional Berbasis Kertas Pensil): Penetapan sekolah penyelenggara UNKP, Penetapan pengawas UNKP, Prosedur Pelaksanaan UNKP, Jadwal UNKP.
  7. Pelaksanaan UN untuk sekolah kesetaraan: Moda UN, Penetapan satuan pendidikan sebagai penyelenggara, Penetapan ruang ujian, penetapan pengawas ruang Ujian, Prosedur pelaksanaan, Jadwal Pelaksanaan un 
  8. Pelaksanaan UN dan USBN untuk Perbaikan: Peserta, persyaraatan, pendaftaran, 
  9. Pemeriksaan Hasil UN dan USBN
  10. Kriterian Pencapaian kompetensi lulusan berdasarkan nilai UN dan USBN
  11. Pemantauan Evaluasi dan Laporan
  12. Biaya pelaksanan UN dan USBN
  13. Prosedur Penanganan Masalah dan tindak Lanjut
  14. Sanksi
  15. Pengaturan Khusus
  16. Kejadian Luar Biasa
Itulah Poin utama yang dibahas di dalam Download POS UN 2019 untuk SMP/MTs, SMA/MA, SMK resmi dari BSNP. Untuk lebih jelasnya mengenai POS UN 2019 untuk SMP/MTs, SMA/MA, SMK resmi dari BSNP silahkan download di link berikut:



Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Download POS UN dan USBN jenjang SD, SMP, SMA/k Tahun 2019"

Posting Komentar